Jumat, 29 Mei 2009

HARAP-HARAP CEMAS

Itulah yang dirasakan siswa-siswi kelas 3 SMP ataupun kelas 3 SMA karena bulan juni nanti pengumuman kelulusan akan mereka dapatkan.
Apakah mereka akan lulus atau tidak lulus?
Awal bulan Juni kebanyakan pihak sekolah di Indonesia mengadakan acara Perpisahan untuk siswa-siswi kelas 3 padahal hasil kelulusan mereka dapatkan ini merupakan sedikit penghibur bagi mereka sebelum hasil kelulusan mereka dapatkan. Hal itu dilakukan sebelum hasil kelulusan diperoleh ini dimaksudkan agar semua siswa bisa dateng, karena kalau perpisahan dilakukan sesudah kelulusan maka siswa yang tidak lulus bisa dipastikan tidak akan hadir pada cara tersebut.
Itulah sedikit hiburan dari pihak sekolah untuk menenangkan mereka sebelum acara kelulusan hadir menghampiri mereka. Mungkin kita pernah melihat siswa-siswi melakukan coret-coret beberapa hari setelah ujian nasional (UN/UAN) berakhir itu dilakukan mungkin luapan emosi kebahagiaan sesaat karena mereka sudah selesai ngerjain ujian nasional tak peduli mereka bisa ngerjain ujian nasional atau tidak.
Puncak coret-coret pakaian seragam mereka biasanya dilakukan setelah pengumuman kelulusan mereka terima. Tetapi kekhawatiran terbesar mereka yaitu hari H pengumuman kelulusan itu. Mereka akan merasakan harap-harap cemas menghadapi hari itu apakah mereka lulus atau tidak. Dalam beberapa hari ini biasanya siswa-siswi kelas 3 SMA pada sibuk daftar tes Perguruan Tinggi (Universitas) baek negeri maupun swasta.
readbud - get paid to read and rate articles
Get paid To Promote at any Location

Neobux (Klak-klik dapet duit)

Motto


. Hidup adalah Perjuangan...Maka berjuanglah untuk Hidup yang lebih baek

. Lakukan yang terbaek hari ini, waktu yang tlah berlalu tak akan kembali lagi